caristyle.co.id – JAKARTA. Aliran dana asing masih terus keluar dari pasar saham domestik. Naiknya Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pun tampak rapuh lantaran hanya ditopang pergerakan saham emiten konglomerasi. Pada Jumat (10/10/2025), IHSG ditutup di level 8.257,85 di akhir perdagangan. IHSG pun naik 5,14% dalam sebulan. Sejak awal tahun, IHSG sudah menguat 16,64% secara year to date (YTD) Dana asing pada perdagangan Jumat kemarin masuk Rp 1,18…
Author: admin
Konflik Papua Memanas: Prajurit TNI Gugur di Teluk Bintuni
Seorang prajurit TNI gugur akibat serangan kelompok TPNPB/OPM di Teluk Bintuni, Papua Barat.
Harga Emas Antam Hari Ini 12 Oktober 2025: Naik atau Turun?
Harga emas Antam pada hari ini, Minggu 12 Oktober 2025 terpantau stagnan di level Rp2,299 juta per gram. Cek daftar harga selengkapnya.
Asing Kabur! BBRI & BBCA Diobral Triliunan, Investasi Panik?
Investor asing jual saham perbankan Indonesia, BBRI dan BBCA dilepas triliunan, menekan harga saham hingga 10 Oktober 2025.
Buyback Emas Antam 12 Oktober 2025: Harga Jual & Pajak Terbaru
Harga buyback emas Antam hari ini, 12 Oktober 2025, tetap di Rp2.147.000 per gram. Penjualan di atas Rp10 juta dikenai PPh 22, 1,5% untuk NPWP, 3% non-NPWP.
PGN Hidupkan Kembali Tangki LNG Arun, Pasokan Gas Aceh Aman!
caristyle.co.id JAKARTA. PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) melalui cucu usaha PT Perta Arun Gas (PAG) mengungkapkan progres pembangunan proyek revitalisasi tangki LNG Arun F-6004 telah mencapai 81,1% untuk tangki dan 94,39% untuk fasilitas pendukungnya. Asal tahu saja, proyek LNG Arun F-6004 ini memiliki target commissioning pada akhir 2025. Direktur Infrastruktur dan Teknologi PGN Hery Murahmanta menjelaskan, revitalisasi ini merupakan bagian…
Obat Batuk Maut India: 19 Anak Tewas Gagal Ginjal!
Industri farmasi India mendapat sorotan setelah obat batuk sirop menewaskan 19 anak.
Update Harga Emas Antam, UBS & Buyback Pegadaian Hari Ini
Harga emas Antam dan UBS di Pegadaian kompak naik pada hari ini, Minggu 12 Oktober 2025. Emas Antam 1 gram dibanderol Rp2.414.000, UBS 1 gram Rp2.340.000.
Unitlink Saham: Top 10 Return September 2025, Mana Terbaik?
caristyle.co.id JAKARTA. Data Infovesta mencatat, unitlink berbasis saham mencetak rata-rata imbal hasil (return) tertinggi di antara jenis lainnya, yakni sebesar 2,50% pada bulan September 2025. Secara rinci, terdapat 10 produk unitlink saham yang berhasil mencetak return tertinggi pada September 2025. Pada posisi pertama diduduki oleh produk Simas Jiwa Equity Fund 2 milik PT Asuransi Simas Jiwa. Produk tersebut mencetak return sebesar 18,01%…
Mesin Motor Honda Aman E10? Ini Kata Petinggi AHM!
caristyle.co.id JAKARTA — Rencana pemerintah menerapkan bahan bakar campuran etanol 10 persen (E10) tak membuat PT Astra Honda Motor (AHM) risau. Pabrikan motor berlambang sayap ini memastikan seluruh produk terbarunya…









