caristyle.co.id

IHSG diprediksi tembus 9.800 tahun ini, didorong menguatnya harga komoditas dan kondisi ekonomi domestik yang stabil. #bisnisupdate #update #bisnis #text

caristyle.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona merah pada perdagangan awal pekan ini setelah dibuka di zona hijau. Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI) via RTI, IHSG melemah 0,58% atau terpangkas 52,03 poin ke level 8.884,72 pada penutupan perdagangan, Senin (12/1/2026). Terkoreksinya enam indeks sektoral dari total 11 di BEI menekan IHSG. Sektor yang turun paling dalam adalah infrastruktur 2,37%, teknologi…

caristyle.co.id NEW YORK. Saham-saham AS melemah pada Senin (12/1/2026) setelah pemerintahan Trump kembali melancarkan serangan terhadap Federal Reserve. Ini memicu kembali kekhawatiran mengenai independensi bank sentral, sementara usulan pembatasan suku bunga kartu kredit selama satu tahun turut menekan saham-saham sektor keuangan. Pemerintahan tersebut mengancam akan mendakwa Ketua The Fed Jerome Powell terkait kesaksiannya di Kongres mengenai…

Saham masih menjadi salah satu instrumen investasi favorit di Indonesia karena dinilai mampu memberikan potensi imbal hasil yang menarik dalam jangka menengah hingga panjang. Seiring meningkatnya minat masyarakat terhadap pasar modal, pemahaman terhadap istilah-istilah teknis pun menjadi semakin penting agar investor tidak hanya ikut-ikutan tren. T…