IHSG melemah 0,83% pada 22-24 Desember 2025, namun saham FILM, BUMI, dan AMRT menjadi top leaders, dengan FILM naik 32,20% menyumbang 23,49 poin.
Tag: saham top leaders
Meneropong nasib saham paling cuan 2025, sanggup melesat lebih tinggi 2026?
Saham konglomerat seperti DCII, MORA, dan BUMI memimpin IHSG 2025. Meski valuasi premium, prospek 2026 masih dipertanyakan karena gap fundamental.
IHSG Kinclong Sepekan: FILM, MORA, TLKM Jadi Saham Penopang Utama
IHSG naik 1,46% pekan ini, didukung saham FILM, MORA, dan TLKM. Kapitalisasi pasar BEI naik 1,39% caristyle.co.id buy asing Rp2,48 triliun.
Top 4 Saham Jawara: MORA, BUMI, BRPT, TLKM Dorong IHSG Naik!
Saham MORA, BUMI, dan BRPT terpantau memuncaki top leaders yang menopang pergerakan IHSG sepanjang pekan ini periode 10 hingga 14 November 2025.
Saham Prajogo Melesat! CUAN, BRPT, CDIA Cs Bawa IHSG Cetak Rekor?
Saham Prajogo Pangestu dorong IHSG ke rekor tertinggi 8.257,85 poin berkat aksi korporasi, dengan PT Petrindo Jaya Kreasi Tbk. melonjak 51,88%.
Asing Jual Saham, DSSA ANTM AMMN Selamatkan IHSG?
IHSG tetap kokoh meski dana asing keluar, didukung saham DSSA, ANTM, dan AMMN yang menguat. Saham emas naik karena tren harga emas dan ekspektasi suku bunga.






